Kaina, dulu kamu bilang
Kalau selepas itu kita bebas
Kaina, dulu kamu pun bilang
Kalau ruang gerak kita tak terbatas
Kalau selepas itu kita bebas
Kaina, dulu kamu pun bilang
Kalau ruang gerak kita tak terbatas
Kaina, ada dimana keyakinan kamu sekarang
Kalau raga itu, memilih kita diam tak giras
Kaina, ada dimana tempatmu sekarang
Kalau raga itu, terbelenggu nyanyian malas
Kalau raga itu, memilih kita diam tak giras
Kaina, ada dimana tempatmu sekarang
Kalau raga itu, terbelenggu nyanyian malas
Kaina...
Tolong, biarkan dia lepas
Tolong, biarkan dia lepas
LABEL: Rasa , What I Think